










Yuza hadir dalam setiap warna, mendampingi keseharian, dengan rasa nyaman dan penuh makna..
Material :
Soft Cotton Dye
70% Cotton alami dari serat tanaman kapas dipilih karena kelembutannya dan sirkulasi udara yang baik, memberikan rasa nyaman untuk pemakaian sehari-hari.
Dipadukan dengan 30% Premium Polyester untuk menjaga bentuk dan ketahanan kain, sehingga tetap rapi dan nyaman dikenakan dari waktu ke waktu.
Detail :
* Kancing hidup hanya 3 kancing teratas
* Saku di sebelah kanan
* Belahan di bagian depan
Note :
Excellent : Produk QC Passed, kategori tertinggi produk Bellezash
Good : Ada ketidaksempurnaan yang tidak terlalu terlihat, dan tidak mempengaruhi fungsi